Visi dan Misi Desa Sambik Elen
Herman 01 April 2013 15:14:06 WIB
Visi
“Terwujudnya peningkatan kesejahteraan masyarakat, yang harmonis serta sumber daya manusia yang intelektual”
Misi
- Menyelenggarakan Pemerintahan yang Transparan, Akuntabilitas, bersih dan berkwalitas
- Membangun sarana dan prasarana berbasis pada ekonomi pendidikan dan kesehatan
- Meningkatkan dan memberdayakan peran wanita dan pemuda serta taraf hidup warga miskin
- Membangun pola hidup sehat melalui penyuluhan kesehatan
- Menciptakan kondisi lingkungan yang kondusif dan agamis
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- WARGA SAMBIK ELEN TUNTUT BPN LOMBOK UTARA TERBITKAN SERTIFIKAT TANAH YANG DIGARAPNYA SEJAK TH.1990
- KELOMPOK PENYANDANG DISABILITAS SAMBIK ELEN, DARI MULAI MANDIRI, HINGGA KINI MENGHASILKAN PRODUK
- MUSDES PEMBAHASAN RANCANGAN APBDes SAMBIK ELEN THN 2021 MELIBATKAN SEMUA UNSUR DESA
- BLT-DD TAHAP IV DESA SAMBIK ELEN AKAN SEGERA DICAIRKAN, BERIKUT JUMLAH & MEKANISMENYA
- BUPATI LOMBOK UTARA RESMIKAN SD FILLIAL PEGADUNGAN, DESA SAMBIK ELEN
- RAIH JUARA III DI LOMBA KAMPUNG SEHAT, DESA SAMBIK ELEN KEMBALI BERKOMPETISI KE TINGKAT KABUPATEN
- SIAP-SIAP! MULAI 14 SEPTEMBER TIDAK PAKAI MASKER KE TEMPAT UMUM AKAN DIKENAKAN DENDA